Senin, 09 Januari 2012

HARDWARE KOMPUTER

Hardware komputer adalah sekumpulan perangkat keras didalam komputer yang dapat kita lihat, raba, dan rasa.Secara umum, hardware komputer bisa dibagi menjadi 4 bagian sebagai berikut :

1. Alat input
  • Touch Screen                     
  • Light Pen
  • Track ball
  • Keyboard
  • Mouse
  • Scanner,dll

2. Alat proses
      Terdiri dari CPU (Central Processing Unit) atau prosesor yang didukung oleh motherboard dan dibantu oleh komponen-komponen yang ada di dalam motherboard tersebut.


3.Alat output
  • Printer
  • Lcd
  • Speaker
  • DVD-RW
  • Slotter,dll

4.Media penyimpanan
  • Harddisk
  • Disket
  • USB(Universal Serial Bus),dll

Sekian Dulu ya,.....
Semoga informasi mengenai Hardware Komputer dapat bermanfaat bagi kita semua.
Komentar dari anda mengenai Hardware Komputer sangat kami hargai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar, kritik, saran, juga pertanyaan sahabat sangat saya hargai sebagai masukan agar blog ini dapat lebih baik dan kita semua dapat memperoleh manfaat daripadanya. Jangan sungkan untuk berkomentar.